Bank BRI Memiliki Bidadari Brilink Setia Melayani Tanpa Batas

www, Newssantikorupsi.com/probolinggo

Bank BRI Meningkatkan Kualitas dan Kapasitasnya dalam pelayanan untuk masyarakat dan mempermudah Nasabah dalam bertransaksi.

Bacaan Lainnya

Telah Hadir AgenBrilink AINUN yang Berlokasi di Timur Perempatan Desa Besuk Agung Kecamatan Besuk Kabupaten Probolinggo Jawa Timur Indonesia ( 24/12/2022 ).

Melalui AgenBRILink ini lah, Nasabah BRI maupun masyarakat umum lainnya bisa mendapatkan pelayanan yang sama seperti halnya di Unit Kerja BANK BRI Besuk yang berada di sebelah Timur Jalan Raya Besuk Tepatnya berdampingan dengan Kantor Polsek Besuk.

Adapun Fitur Utama yang dapat dilayani AgenBRILink AINUN Besuk Antara Lain adalah :

1. Transfer ke Sesama BRI.
2. Transfer BRI ke Bank Lain.
3. Transfer Bank Lain ke BRI.
4. Setor dan Tarik Tunai.
5. Bayar Listrik.
6. Bayar Belanja Online.
7. Beli Pulsa.
8. Setoran Pinjaman.
9. Top Up BRIZZI.
10. Info Saldo.
11. Bayar Tagihan Air.
12. Bayar BPJS.
13. Bayar Telepon.
14. Bayar Cicilan.
15. Setoran Pinjaman.
16. Top Up Tabungan Emas Pegadaian.

Saat Awak Media Mengkonfirmasi kepada Rizki Maulana selaku pengelola AgenBrilink Wilayah Kecamatan Besuk Menuturkan Kami Memang mengusulkan kepada kepala kantor Bank BRI Probolinggo selaku pimpinan kami, agar mengizinkan kami untuk di wilayah kecamatan besuk di berikan akses pelayanan masyarakat berupa AgenBrilink di Tiap tiap Titik, Sehingga mempermudah masyarakat khususnya para Nasabah Bank, Baik itu Bank BRI maupun Bank Lain dalam bertransaksi keuangan secara online, dan Alhamdulillah Usulan dari kami di setujui oleh pimpinan Bank BRI Probolinggo.

Sehingga kami Menempatkan Tiga Kios AgenBrilink di beberapa titik yang ramai di Kunjungi dan banyak Masyarakat Melintas di Antaranya Untuk AgenBrilink Pusat Kecamatan Besuk sendiri Lokasinya di tempatkan sebelah Timur Perempatan Desa Besuk Agung, AgenBrilink Kawasan Utara di tempatkan di samping Kantor Puskesmas Besuk, serta untuk AgenBrilink Wilayah Selatan di tempatkan dekat dengan Pasar Senin Besuk.

Kami selaku Koordinator AgenBrilink Wilayah Kecamatan Besuk Sangat Berterima Kasih atas Kunjungan dan Dukungan dari teman teman Media yang Berkenan Bertransaksi di Kios AgenBrilink AINUN Besuk Agung, Yang di Layani oleh Mbak Umi selaku Karyawati dari kami di AgenBrilink AINUN Desa Besuk Agung.

Harapan Kami ke depan semoga tahun depan kami bisa membuka agenBrilink di daerah lain terutama di wilayah terpencil yang sulit dan jauh dari lokasi Bank BRI, Semoga Dengan Adanya AgenBrilink dari kami bisa memberi Kepuasan untuk Masyarakat dalam bertransaksi Keuangan secara Online Mudah dan Cepat.
” PungkasNya ”

Mauzun // Baehakki

Pos terkait