Kades Asembakor Respon Cepat Warganya, Soal Jalan Yang Rusak

Newsantikorupsi.com Probolinggo – Pekerjaan Pengurukan pembangunanTambak udang di desa Asembakor kecamatan kraksaan, kabupaten Probolinggo, Provinsi Jawa Timur. Kamis, 16/06/2022.

Pasalnya, Pembangunan tambak udang di Dusun Karang Anyar , Desa Asembakor, Kecamatan Kraksaan, sangat berdampak positif terhadap warga lingkungan setempat terutama peningkatan ekonomi serta mengurangi tingkat pengangguran di Desa Asembakor kedepannya.

Bacaan Lainnya

Jamaluddin, Warga Dusun Karang Anyar, Desa Asembakor saat di konfirmasi Organisasi “IWP, JATIM, dirinya menjelaskan, serta menanggapi pemberitaan di media Liputan5news. Dengan Judul ”
Pengurukan Tambak Udang Di Desa Asembakor, Dinilai Timbulkan Gangguan Lingkungan Tehhadap Warga Desa”. Kami nilai Itu tidak benar, kami sebagai warga desa asembakor sangat mendukung adanya kegiatan pengurukan tambak yang ada didesa asembakor ini, jelas nantinya Tambak udang ini akan membawa positif terhadap warga asembakor terutama dilingkungan sekitar tambak udang. Jelasnya.

Lebih lanjut, kalau terkait jalan, sebelum ada pengurukan tambak udang, jalan ini sudah rusak dan banyak berlubang, karena selama kepala desa sebelumnya tidak pernah memperperbaiki jalan, makanya jalan ini rusak, kalau merasa warga Desa asembakor memberikan pernyataan bahwa, Dengan adanya pengurukan tambak udang membuat jalan rusak, itu tidak benar, karena memang sudah rusak dan hancur sebelum ada pengurukan tersebut, kita sesama warga harus profesional dan transparan, jangan hanya ada kepentingan pribadi. Pungkas Jamaluddin kepada TIM “IWP”.

Andika Rheza Putra, Selaku pemilik tambak udang yang sedang di urug saat ini, menjelaskan saat ditemui media di kantor Desa Asembakor, bahwa, tanpa warga minta saya sudah sampaikan apabila sudah selesai pengurukan saya akan bertanggung jawab untuk memperbaiki jalan tersebut dan hal itu sudah saya sering sampaikan ke pak kades dan pak jamal, sekarang saya sudah membuat surat pernyataan kesanggupan untuk perbaikan jalan apabila sudah selesai pengurukan, ungkapnya.

H. Hamsun, Sebagai Kepala Desa Asembakor, dengan santai menjelaskan, semua butuh proses untuk warga asembakor, saya meminta untuk santai dengan adanya insiden ini, saya jamin pemilik tambak Udang pasti bertanggung jawab apalagi sudah membuat surat pernyataan dikantor Desa Asembakor. Kraksaan. Pungkasnya.

 

Suparwati

Pos terkait