Polsek Rundeng musnahkan Hasil tangkapan Minuman Tradisional jenis Tuak 

Subulussalam-Rundeng, NAK-Kapolsek Rundeng musnahkan 35 liter minuman Tradisional Tuak yang berasal dari Desa Sepadan Minuman Tuak ini  hasil tangkapan oleh personil Polsek Rundeng Kota Subulussalam pada hari Jumat tanggal 20 September 2019 bertempat di Desa Sepadan Kecamatan Rundeng Kota Subulussalam
kapolsek Rundeng Ipda Mulyadi menyampiakan kepada media NAK ini.

” Pelaku jual minuman Tradisional Tuak ini sudah membuat surat pernyataan tidak akan mengulangi dengan kegiatan yang serupa lagi. apabila mengulagi pelaku bersedia dihukum dengan hukuman kanun yang berlaku di Prov. Aceh. Selasa 24/9/2019,

Bacaan Lainnya

Pemusnahan  Minuman Jenis Tuak dimulai  pukul 12:50 wib berlansung di Mapolsek Rundeng Kota Subulussalam dan pemusnahan  tersebut dilakukan oleh pelaku (pemilik tuak ) Kusmanto Alias  Banjir, 37 tahun  yang bertempat tingal di Desa Sepadan Kecamatan Rundeng kota Subulussalam sebanyak 1 Gerigen dengan ukuran 35 liter.dan berahir acara pukul 13:30 wib,

Dalam pemusnahan tersebut disaksikan
Kapolsek Rundeng IPDA MULYADI, S.H, M.H,
Perangkat Desa Sepadan Kecamatan Rundeng. Dan juga disaksikan Personil Polsek Rundeng dan juga disaksikan beberapa
Insan Pers Kota Subulussalam
(Mh@)

Pos terkait