Identifikasi Laia, Diduga Kades Maluo mengacam warga saat bertanya tentang Dana BLT

NIAS SELATAN/NEWSSANTIKORUPSI-Berawal dari Pertanyaan salah satu Warga Desa Maluo terkait tentang penyaluran Dana Bantua Langsung Tunai (BLT) kepada warga Membuat Kepala Desa Maluo Kecamatan Hilisalawa’ahe kabupaten nias selatan Marah dan Diduga Mengacam warganya,
Selasa 05/10/2021.

Hal disampaikan Identifikasi Laia salah satu warga Desa Maluo yang menyayangkan sikap Arogansi Kepala Desa Maluo,

Bacaan Lainnya

” Awalnya saya bertanya tentang Dana BLT Tahun 2021 ini. kepada kades Maluo terkait ada salah satu keluarga saya yang Awal dulu menerima dana tersebut, Namun Dana BLT tersebut diduga dipotong oleh pihak pemerintah desa, Sehingga saya bertanya langsung kepada pak kades melalui pesan singkat Via WhattsApp Pribadinya, Namun dia mengacam saya melalui pesan singkatnya itu,”

Ini pesan Singkat kades Maluo saat menjawab pertanyaan Identifikasi Laia melalui pesan singkat Via WhattsApp,

” Tait ksmbing lu, ku telefon kabag hukum, Da orang tuamu, spy menemui sy, kau cemarkan nama sy, habis kau, Boi simane wolau lau mi bagusit, Mungkin kau belum pernah ketemu dgn sy, mari kita main, sungguh demi tuhan Vika, kubawa dirana hukum ni, kau mencermarkan nama baik sy, kau dstnsi kantor, siapakh ksu. Ucapan kades di Nomor Via WhattsApp.08139722xxxx.

Bahasa ini diduga tidak beretika seorang pimpinan kepala desa menjawab pertanyaan salah satu warganya itu

Sampai berita ini diturunkan Pihak Kepala Desa Maluo belum memberikan pernyataan secara resmi terkait persoalan ini, Namun awak media akan berusaha mengkonfirmasi yang bersangkutan dalam waktu dekat terkait persoalan tersebut, (Delianus Harefa)

Pos terkait