Diduga Warga Ancam Akan Demo PDAM Aceh Singkil

ACEH SINGKIL/NEWSSANTIKORUPSI-Masyarakat kampung Siatas kecamatan Simpang Kanan datang kantor kepala desa siatas terkait air PDAM sudah _+3 bulan tidak berjalan.

Darianto Bancin , kepala desa Siatas ketika di kompirmasi Rabu 15/9 dia mengatakan sebagai kepala desa sudah jelas menanggapi laporan masyarakat yang sudah resah akibat petugas PDAM sengaja menutup akses air PDAM kepada masyarakat sekitar.kata Darianto Bancin.

Bacaan Lainnya

Dan sebelum nya juga kami ingin mediasi mengundang para petugas pegawai PDAM agar bisa di selesaikan tanpa menimbulkan hal hal yang tak diinginkan namun sayangnya petugas dari PDAM tidak mau hadir.ujarnya.

Sehingga permasalahan ini kita bawa ke Muspika bersama beberapa tokoh masyarakat siatas agar bisa di selesaikan tanpa berdemo , akhirnya pihak Muspika Simpang Kanan memberikan waktu tempo selama 15 hari atau 2 Minggu terhitun dari hari selasa tanggal 14 /9/2021.

Alhamdulillah masyarakat bisa di redam walaupun mereka ancam akan Demo ke kantor Tirta PDAM di pulau sarok kecamatan Aceh Singkil.

Saya sebagai kepala desa Siatas mewakili masyarakat mengharapkan pihak petugas PDAM bisa berkoordinasi dengan baik bersama muspika simpang kanan agar air PDAM kembali di aktifkan juga pihak petugas/pegawai PDAM juga siplin untuk penagihan setiap bulan agar pembayaran tidak membengkak.

Ini sangat menghawatirkan apa bila selama 2 Minggu ini tidak dapat di selesaikan warga akan ancam demo ke kantor bupati Aceh Singkil.tutur Darlianto Bancin.

Direktur Tirta PDAM Aceh Singkil di kompirmasi media lewat via washap 0812_5050_XXX terkait keluhan masyarakat desa Siatas tentang air PDAM tidak berjalan _+3 bulan ini namun sayangnya tidak di balas atau tidak menanggapi.

Sesuai dengan impormasi masyarakat mengundang pihak pegawai PDAM tidak ada yang datang , ini salah satu citra penjabat kabupaten Aceh Singkil sebagai pelayan masyarakat yang kurang proporsional.(Aiyub Bancin)

Pos terkait