Kelurahan bagan arya mengadakan musyawarah guna mengantisipasi tentang kenakalan remaja

Batubara, NAK-Kelurahan bagan arya mengadakan musyawarah guna mengantisipasi tentang kenakalan remaja yang lagi meningkat di kalangan masyarakat baik itu di perdesaan dan di kelurahan, kelurahan bagan arya kecamatan tanjung tiram Kabupaten batubara mengadakan musyawarah dengan pemuka masyarakat dan beberapa ormas yang berada di kelurahan guna mencegah dengan meningkatnya kenakalan remaja yang terjadi pada saat ini, agenda musyawarah ini di pimpin langsung oleh lurah, halimal yusri selaku lurah di kelurahan bagan arya, ada pun respon dari kalangan masyarakat sangat antusias untuk merespon nya, ada pun kenakalan remaja yang kerap sekali terjadi, seperti ada nya tawuran antar kalangan remaja, sehingga di kalangan orang tua sangat kewalahan sehingga ada dari orang tua remaja melaporkan perihal ini kepada lurah, sehingga lurah pun dgn sigap menerima respon tersebut.
Pihak dari penegak hukum pun sudah mengadakan kerjasama nya dengan pihak desa dan juga pihak dari kelurahan guna mengantisipasi tentang ada nya kenalan remaja, pihak dari kalangan orang tua sdh mengadakan mufakat, apa bila anak dari salah seorang tersebut melakukan hal yang tidak terpuji tersebut siap dikenakan efek jera dan di serahkan kepada penegak hukum untuk diadakan pembinaan, ini adalah salah satu konsekwensi dari pihak orang tua.

Kenakalan yang kerap sekali terjadi antara lain nya adalah tawuran dan kenakalan menggunakan narkoba, jadi di pihak orang tua sdh sangat kewalahan untuk mengatasinya sehingga pihak dari orang tua mengadukan perihal tersebut kepada pihak kelurahan, dan pihak kelurahan pun dgn sigap menanggapi pengaduan tersebut serta mengadakan musyawarah baik itu di adakan di kalangan orang tua dan juga akan berupaya untuk mengumpulkan pihak dari pemuda tersebut, karena sdh ada nya bahasa pengancaman terhadap orang tua, jadi untuk mengantisipasi permasalahan yang sedang berkembang pihak dari kelurahan bekerjasama dengan pihak penegak hukum, guna mencegah meningkatnya kenakalan remaja tersebut.

Bacaan Lainnya

Respon dari kalangan orang tua sangat berambisi dengan ada nya metode pencegahan tersebut, pihak dari sekumpulan orang tua mengadakan ronda di mana tempat yang sering berada mengadakan tempat mangkal, serta di dampingi oleh dari pihak kelurahan langsung serta di dampingi oleh pihak kepala lingkungan yang ada di kelurahan bagan arya, sudah beberapa hari ini dari pihak kelurahan dan pihak orang tua sdh mengadakan patroli di kelurahan mendatangi tempat mangkal nya pihak dari pemuda yang sering membuat onar tersebut.

Kelurahan bagan arya dalam waktu dekat ini akan membuat perangkat atau sepanduk yang menyatakan kelurahan akan bebas narkoba, dan membuat daerah bebas akan narkoba dan dari jauh kenakalan remaja, ada pun satu perumahan digerebek oleh pihak pemuka masyarakat dan serta dari pihak kelurahan tersebut, dan dari pihak kelurahan dan orang tua mengadakan pemugaran terhadap tempat pihak remaja yang sering di gunakan tempat mereka menggunakan narkoba, pihak kelurahan pun dgn kerjasama nya dgn masyarakat langsung gotong royong memugar sarana tersebut.

Pihak dari penegak hukum pun siap untuk mendampingi gerakan dari kelurahan yang bekerjasama dgn pihak pemuka masyarakat , sesuai dgn visi dan misi dari kelurahan tersebut SAY NO TO DRUGS !!!!!!!!.

(albs70)

Pos terkait