DANA DESA TAHUN 2018  TUGALA KEC.SIROMBU KAB.NIAS BARAT MENCAPAI 75% TERLAKSANA

Nias barat, NAK-Kegiatan dana desa dan alokasi desa tugala kecamatan sirombu kabupaten nias barat anggaran tahun 2018 mencapai 75% sudah terlaksana.
Oadan hari jum,at 2019 media ini temui kepala desa tuga Yamonaha Hia di lokasi kegiatan dana desa tugala tersebut,untuk konfirmasi tentang informasi dari salah satu nara sumber,
kepala desa tugala membantah semua laporan masyarakat tersebut,iya mengatakan desa kami ada 4 etem jegiatan pembangunan untuk anggaran 2018 namun yang sudah selesai baru 1 kegiatan yaitu air bersih,kemudian kantir kepala desa dan poskamling desa tugala ini,hampir selesai sekitar 2% oersen lagi yang sedang di kerjakan.

Selanjutnya pembangunan gedung paud masih belum di lanjutkan mengerjakan karena kita selesaikan kantor kepala desa dan poskamling baru di kerjakan gedung paud tersebut,anggaran dana desa tugala ini sebesar 752 juta xxx kalau alokasi dana desa 323 juta xxx.

Bacaan Lainnya

Media ini melanjutkan konfirmasi kepada sekertaris desa tuga di lokasi yang sama efesien Hia membenarkan bahwa pelaksanaan kegiatan dana desa tugala ini banyak berbagai halangan masyarakat mengerjakan namun kepala desa selalu di pelan pelan untuk mengerjakan,gedung paud di desa tugala ini rencana akan mulai di kerjakan senin 18 maret 2019,karena hampir mau selesai pekerjaan di kantor kepala desa dan pos kamling itu,tutur efesien Hia ke media ini Namun harapan kami masyarakat kepada pemerintah kabupaten nias barat agar dana desa tahun 2019 ini supaya di percepat menyalurkan ke desa agar kegiatan pembangunan untuk tahun 2019 ini tidak terlambat di kerjakan jangan seperti tahun 2018 yang dana baru di cairkan ke desa setelah mau akhir tahun sehingga kegiatan pelaksanaan dana desa tersebut masuk di tahun 2019 ini tutur efesien kphia ke media ini.(sabar)

Pos terkait